Hallo sobat dimana pun kalian berada, Pada Postingan Kali ini saya akan membahas tentang Cara Menjadi Anak Yang Cerdas, Mungkin Setiap Orang Tua di Dunia ini menginginkan Anaknya menjadi anak yang cerdas dan akan Sukses di masa Depan.
Pada dasarnya Manusia tidak ada yang di lahirkan dalam kondisi Boodoh, Karna Kemalasan itu yang akan membuat Mereka bodoh dan menghambat kecerdasan mereka lalu Apa pengertian Cerdas itu sendiri ?
-Memang Kecerdasan itu adalah salah satu Anugrah Tuhan dari lahir,Menurut, Kamus Besar Bahasa Indonesia 2001, salah satu arti kata cerdas adalah tajam fikiran. Tapi....Bukan berarti mustahil dong dapat Membuat seorang Anak atau bahkan diri kita ini Menjadi orang yang cerdas, Karna pada dasarnya semua itu Harus melalui proses yang panjang, dan Sebuah Hasil yang memuaskan akan di dapatkan dari kerja keras seseorang .
Cara Menjadi Anak Cerdas :
>Menerapkan Metode "Algoritma" Dalam Proses Berfikir sehari-harinya
Apa yang di maksud Menerapkan Metode Algorima ? -Algorima memiliki Arti "Suatu Urutan atau Prosedur tertentu yang di gunakan dalam proses penyelesaian Masalah secara sistematis atau Berurutan"
~Algoritma dapat Melatih Kecerdasan Seseorang Karna Seriap Orang yang menerapkan ini dalam pola fikirnya harus dapat berfikir secara logis, kritis dan bagaimana caranya agar dapat menyelesaikan suatu masalah atau problema yang terjadi secara sistematis atau Berurutan yang tidak merugikan segala pihak, cara ini adalah salah satu cara Melatih Pemikiran dan Kecerdasan dan mungkin dapat di terapkan dalam kehidupan sehari-hari, Maka terapkan lah cara berfikir demikian Sedini mungkin Pada diri Anda, ataupun Anak-anak Anda.
>Ganti Kebiasaan Bermain Game Online dengan Game atau Hall yang lebih Mengedukasi.
Apakah Anda menyadari Pada ERA Digital ini setiap anak yang harusnya dalam masa bermain aktiv dengan teman-temannya dan meluangkan waktunya untuk bejalar, Malah Hanya duduk dan Fokus Bermain Game Onlline !! Tentunya Hall ini sangat berpengaruh Besar terhadap kecerdasan sang anak, Sudah sepatutnya sebaai Orang tua Lebih Tegas Pada Teknologi yang di pakai anak anda saat ini.
Lalu dengan apa menggantikan Game Online yang Membuat anak sampai lupa waktu
~Usahakan SEDINI mungkin Mengajarkan anak anda Banyak Membaca dan Bermain Hall yang jauh Lebih Mengedukasi Dan Melatih daya Fikir sang anak Misalnya Bermain Catur,Tebak Silang,DLL
~Yang Terpenting adalah Luangkan Waktu anda sebagai ORANG TUA untuk menemani anak anda membaca dan Belajar.
>Memiliki Asupan Makanan yang Tinggi Zat AA (asam arakhidonat) dan DHA (asam dokosaheksanoat)
Makanan Juga Salah satu Faktor yang daat Membuat Kecerdasan Seseorang Semakin Meningkat Karna dalam Beberapa jenis makanan yang mengandung AA (asam arakhidonat) dan DHA (asam dokosaheksanoat) yang cukup tinggi dapat Memenuhi Nutrisi Otak dan tubuh kita.
>Hindari Pergaulan Yang Tidak Jelas.
Ini adalah Tugas Penting Bagi anda para Oragtua dimana anda harus menjauhkan anak anda dalam pergaulan yang tidak jelas ini karna pergaulan dapat berpengaruh sangat besar dalam kecerdasan seseorang ibarat sebuah pribahasa "jikalau kita dekat dengan tukang Minyak wangi maka kita akan dapat wanginya,jikalau kita dekat dengan tukang Minyak tanah maka kita akan dapat baunya".
Mungkin masih banyak cara yang bisa anda lakukan untuk membuat diri anda atau anak anda menjadi anak yang cerdas jikalau ada kata-kata yang salah saya mohon maaf, informasi ini saya dapatkan dari guru dan orangtua saya Sendiri SEMOGA BERMANFAAT.
comment 3 komentar:
more_vertSemoga anak ane kelak jadi anak cerdas yang berguna
January 11, 2018 at 6:22 AMAmin :)
January 11, 2018 at 3:21 PMperan orang tua jangan dilupain bro
January 11, 2018 at 7:05 PMsentiment_satisfied Emoticon